PENGERTIAN
Menurut Wikipedia :
Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.
Menurut Saya :
Packet Tracer adalah sebuah tool simulasi untuk membantu kita dalam membuat suatu topologi yang berbasis cisco , tool ini sangat membantu dalam pengembangan skill terhadap alat alat jaringan cisco
LATAR BELAKANG
Di google sudah banyak yang post bagaimana install packet tracer di linux , tetapi banyak juga yag tidak di sertakan bagaimana cara menambahkan icon dan juga agar icon tersebut bisa di klik dan langsung buka packet tracernya.
MAKSUD DAN TUJUAN
1. menambahkan atau mengganti icon
2. menampilkan ikon launcher
ALAT DAN BAHAN
1. Laptop OS linux mint/ubuntu/keturunan linux
2. Niat dan Sedikit USaha
JANGKA WAKTU PENGERJAAN
10 sampai 20 menit
TAHAP PELAKSANAAN
1. pastikan sudah anda download pakettracernya di www.netacad.net
2. buka terminal lalu masuk super usernya
sudo su
3. setelah terdownload sekarang kita masuk ke directory download nya
misal di folder Downloads
cd /etc/home/namausermu/Downloads
4. lalu masuk lagi ke folder PacketTracer70
cd /PacketTracer70
5. setelah itu install packettracernya dengan cara ./install
enter
6. lalu masuk license agreementt kita tekan enter tahan tai jangan kelewat 100%
wew kelewatan ... nih jadinya kalo kelewatan
kita ulng lagi ketikan ./install
7. "Do you accept the tems of the EULA ?"
pilih Y lalu enter
8. disini pemilihan default PacketTracer akan di install di "/opt/pt" jika setuju
enter
9. install selesai
10. untuk membukanya tinggl ketika packettracert di terminal
0 Comments